Jumat, 25 Maret 2011

Pidato -Contoh Pidato

Nama      :
Sekolah  :
Bahasa Indonesia
“PIDATO”
“Serah Terima Jabatan OSIS”

 

Selamat siang,

Yang terhormat Kepala Sekolah SMAK Santo Franssiskus Assisi.

Yang terhormat Guru pemimbing
Yang terhormat Bapak Pembina Osis

Beserta seluruh murid SMAK Santo Franssiskus Assisi yang berbahagia.
Selamat pagi, salam Franssiskus


Salam sejahtera, untuk kita semua


          Puji syukur saya ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena di hari yang cerah ini, pada kesempatan kali ini, di hari yang cerah ini, saya yang mewakili teman teman dari OSIS mengatakan sangat berterima kasih atas dukungan dan support kepada Kepala Sekolah SMAK Santo Franssiskus Assisi, Guru pemimbing beserta teman teman yang setia membantu dalam terwujudnya Program OSIS. Kami memiliki beberapa program yang bertujuan memajukan sekolah ini, dan akhirnya beberapa program yang kami buat ada yang terlaksana, walaupun tidak semua terlaksana, tapi saya patut berterimakasih atas dukungannya. Kegiatan OSIS ini sangat bermanfaat dan sangat dibutuhkan, perlu adanya keseriusan dalam melaksanakannya, perlu adanya usaha untuk mewujudkannya, kita juga perlu dukungan para guru dan teman, oleh karena itu, saya sebagai Ketua Osis Periode 2009-2010 berharap OSIS periode berikutnya, haruslah lebih baik dan lebih sempurna.
          Serah terima jabatan ini sekaligus merupakan pengalihan tanggung jawab dan tugas dari pengurus lama ke pengurus baru. Oleh karena itu, pengurus OSIS periode 2010-2011, kami mengucapkan selamat bekerja, selamat bertugas, dan kami berharap, pengurus baru bisa memberikan sesuatu yang baik demi menjaga nama baik SMAK Santo Franssiskus Assisi.
          Kami memiliki banyak tanggung jawab, memiliki banyak tugas yang harus diselesaikan, namun kami pun sangan menyadari bahwa selama melaksanakan tugas banyak kelemahan dan kesalahan. Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini, perkenankan kami menyampaikan permohonan maaf yang sebesar besarnya kepada Suster Kepala Sekolah, Bapak Pembina Osis, Bapak Ibu Guru, dan tak lupa kami berterima kasih karena atas bimbingan bimbingan selama ini
          Akhirnya, atas segala perhatian, segala bimbingan, dan kerja sama dari semua unsure sekolah, kami ucapkan terima kasih dan selamat siang.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar